Novel Malik dan Elsa


Judul Buku                :  Malik dan Elsa
Penulis                      :  Boy Candra
Penerbit                     :  Medikita
Tahun Terbit              :  2018
Kota Terbit                :  Jakarta
Jumlah Halaman       :  186 halaman

Film yang diperankan oleh Endy Arfian dan Salsabila Adriani, menceritakan tentang kisah cinta dua remaja yang berbeda kasta dan ekonomi, namun perlahan-lahan Bisa saling menemukan dan belajar dari perbedaan tersebut.

Malik harus berjuang untuk meneruskan pendidikannya Di tengah kondisi keluarga yang pas-pasan, dan bertemu dengan wanita manis di hari pertama kuliahnya membuat dirinya langsung jatuh hati kepada wanita yang bernama Elsa tersebut. 

Novel ini membuat penasaran karena Malik dan Elsa masih berhubungan sebagai teman, akankah mereka berdua akan berhubungan lebih serius untuk pacaran? Kita tunggu saja sambungannya Malik dan Elsa 2.

Kelebihan: novel yang santai dan tidak berliku-liku untuk dibaca dan mencerminkan kehidupan remaja zaman ini.

Kelemahan: terlalu terburu-buru membuat pembaca merasakan bagaimana kehadiran malik dan elsa dapat menghibur yang membuat pembaca tidak bisa merasakan apa-apa dan rasa menggelitik karna harus terus dijejali oleh gombalan-gombalan malik.

Penulis: Ariya Dani Pratama / 04